Irisan kerucut adalah irisan sebuah kerucut dengan sebuah bidang yang membentuk kurva dua-dimensi. Jenis kurva yang dapat terbentuk adalah lingkaran, parabola, elips, dan hiperbola.
LingkaranLingkaran adalah tempat kedudukan titik-titik yang berjarak sama, yang disebut jari-jari lingkaran, ketitik tertentu yang disebut pusat lingkaran. Persamaan umum pada lingkaran sebagai berikut :
dengan
Persamaan lingkaran jika titik pusatnya diketahui:
Posisi titik terhadap lingkaran dengan persamaan adalah:
Posisi titik terhadap lingkaran dengan persamaan ditentukan dengan Kuasa K, dimana .
Posisi garis terhadap lingkaran memiliki tiga kemungkinan titik potong. Hal ini ditentukan oleh diskriminan dari persamaan kuadrat sekutu antara garis dan lingkaran. Sehingga:
Garis singgung yang melewati titik singgung dapat ditentukan persamaan garisnya dengan cara:
Persamaan garis singgung dengan gradien m yang menyinggung lingkaran dapat ditentukan dengan cara:
ParabolaParabola adalah tempat kedudukan titik-titik yang jaraknya terhadap titik tertentu, yang dinamakan titik fokus (f), dan garis tertentu, yang dinamakan direktriks (d), selalu sama. (karena e = 1)
Berikut adalah macam-macam persamaan parabola:
Persamaan garis singgung parabola yang melalui titik singgung pada parabola adalah:
Persamaan garis singgung parabola dengan gradien m pada parabola adalah:
ElipsElips didefinisikan sebagai kedudukan titik-titik yang jumlah jaraknya dari dua titik (titik fokus) adalah konstan.
Bentuk persamaannya sebagai berikut:
Dengan persamaan garis singgung yang melewati titik pada elips adalah:
Persamaan garis singgung parabola dengan gradien m pada elips adalah:
HiperbolaHiperbola didefinisikan sebagai kedudukan titik-titik yang selisih jaraknya dari dua titik (titik fokus) adalah konstan.
Persamaan hiperbola dengan titik pusat dan sebagai berikut:
Persamaan garis singgung hiperbola yang melalui titik adalah:
Persamaan garis singgung hiperbola dengan gradien m pada elips adalah:
Contoh Soal Irisan kerucut dan PembahasanContoh Soal Irisan Kerucut 1Lingkaran memotong garis . Garis singgung yang melalui titik potong antara lingkaran dan garis tersebut adalah? (UN 2012)
Pembahasan
disubstitusi ke menjadi
dan
Contoh Soal Irisan Kerucut 2Koordinat titik pusat elips adalah? (UAN 2002)
Pembahasan
Sesuai dengan , sehingga titik pusatnya adalah
Contoh Soal Irisan Kerucut 3Hiperbola memiliki garis singgung yang tegak lurus garis . Tentukan garis singgungnya.
Pembahasan
Garis saling tegak lurus, sehingga
kemudian
Sesuai dengan , sehingga
Sehingga
Artikel: Irisan KerucutKontributor: Alwin Mulyanto, S.T.Alumni Teknik Sipil FT UI
Materi StudioBelajar.com lainnya:
TEKNIK PEMBUATAN IRISAN KERUCUT : ELIPS,PARABOLA,HIPERBOLA DAN LINGKARAN
Source : https://www.studiobelajar.com/irisan-kerucut/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar